Liverpool is Sturdy at the Peak and Others Important Events |

avatar



Although they haven't lost points until the eighth week, Liverpool still have a gaping defense hole. Jurgen Klopp's men are still too generous in giving goals to opponents.

Still fresh in the memory of the European Champions League match, the previous week. Fight against Red Bull Salzburg. Despite controlling the ball up to 70 percent, the opposing team is able to score three goals.

Show Klopp's expression like a fool when the opposing team equalizes to 2-2. Virgil van Dijk's toughness in defense seemed invisible. Where and what did Van Dijk do before the goal came, why they were not able to anticipate the opponent's attack scheme that is actually practically a classic.

This situation makes Liverpool must be vigilant in every game. Not to mention their inconsistencies in each more. Stumbling blocks can occur when dealing with second tier or even third tier teams.

Sturdy Liverpool at the top of the standings became an important event this week. Salah et al have collected 24 points and a difference of 8 points from Manchester City, who have just collected 16 points. However, Pep Guardiola's side are still one game ahead of Saturday night in Indonesia. City will face Wolves. On paper, Sterling et al will win, but the ball is played on the gridiron, not on paper and the Premier League is full of surprises.

In addition to the strength of Liverpool, this week is also decorated with the appearance of the Big Four subscriptions. Man City will host Wolves, Chealsea will travel to Southampton, Arsenal host Bournemouth, and Man United travel to Newcastle. Everything will get through a tough week.

The tragic incident happened to Tottenham Hotspur's goalkeeper and captain, Hugo Lloris when dealing with Brighton. Just three minutes into the match, Lloris made a blunder and fell in the wrong position and had to be rushed to the hospital. Complementing the misfortune of Lloris, Hotspur suffered a crushing 0-3 defeat of Brighton which was very shining in the match.

Two weeks of suffering for Hotspur after the previous UCL match were humiliated 2 - 7 by Munich in front of Hotspur's own supporters. []






Liverpool Kokoh di Puncak dan Kejadian Penting Lainnya

Meski belum pernah kehilangan poin sampai pekan kedelapan, Liverpool masih menyisakan lubang pertahanan yang menganga. Anak asuh Jurgen Klopp masih terlalu murah hati memberikan gol bagi lawan.

Masih segar dalam ingatan pertandingan Liga Champion Eropa, pekan sebelumnya. Melawan Red Bull Salzburg. Meski menguasai bola sampai 70 persen, tim lawan mampu mencetak tiga gol.

Lihatkan ekspresi Klopp seperti orang bodoh ketika tim lawan menyamakan kedudukan menjadi 2-2. Ketangguhan Virgil van Dijk di barisan pertahanan seolah tidak terlihat. Di mana dan apa yang dilakukan Van Dijk sebelum gol itu terjadi, mengapa mereka tidak mampu mengantisipasi skema serangan lawan yang sebenarnya bisa dibilang klasik.
Situasi ini membuat Liverpool harus waspada di setiap pertandingan. Belum lagi inkonsistensi mereka dalam setiap lagi. Batu sandungan bisa saja terjadi ketika berhadapan dengan tim lapis kedua bahkan lapis ketiga.

Kokohnya Liverpool di puncak klasemen menjadi peristiwa penting pekan ini. Salah dkk sudah mengumpulkan 24 poin dan selisih 8 poin dari Manchester City yang baru mengumpulkan 16 poin. Namun, tim asuhan Pep Guardiola masih unggul satu pertandingan yang akan dimainkan Sabtu malam waktu Indonesia. City akan berhadapan dengan Wolves. Di atas kertas, Sterling dkk akan meraih kemenangan, tapi bola dimainkan di lapangan hijau, bukan di atas kertas dan Liga Primer penuh kejutan.

Selain kokohnya Liverpool, pekan ini juga dihiasi dengan penampilan langganan The Big Four. Man City akan menjamu Wolves, Chealsea akan bertandang ke Southampton, Arsenal menjamu Bournemouth, dan Man United bertandang ke Newcastle. Semuanya akan melewati pekan yang berat.

Kejadian tragis menimpa kiper sekaligus kapten Tottenham Hotspur, Hugo Lloris saat berhadapan dengan Brighton. Baru tiga menit pertandingan berjalan, Lloris membuat blunder dan jatuh dalam posisi salah sehingga harus dilarikan ke rumah sakit. Melengkapi kemalangan Lloris, Hotspur mengalami kekalahan telak 0-3 dari Brighton yang sangat bersinar dalam pertandingan tersebut.

Dua pekan yang penuh penderitaan bagi Hotspur setelah dalam pertandingan UCL sebelumnya dipermalukan 2 – 7 oleh Muenchen di depan para pendukung Hotspur sendiri.[]




Badge_@ayi.png


follow_ayijufridar.gif



0
0
0.000
1 comments
avatar

Congratulations @ayijufridar! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You published a post every day of the week

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

You can upvote this notification to help all Steem users. Learn how here!

0
0
0.000